
Disini saya akan membahas sekilas mengenai OS Nitdroid ini, dan Full Tutorial untuk menginstal Sistem Operasi Android ini. Sekarang kita lihat dulu seperti apa penampakannya.
Sekian dulu yang bisa saya bagikan, semoga bisa bermanfaat bagi sobat Lankku. Terima kasih telah berkunjung di Kukuh7.com
Homescreen
Widget
Storage
Phone
Browser
Gallery
Applications Manager
Battery
Messaging
Music Player
Calendar
Dev Tools
Clock
Diatas merupakan beberapa Screenshot dari Nitdroid Alpha 5. Sekarang saya akan membahas bagaimana cara menginstal OS Nitdroid ini. Tapi sebelumnya lihat dulu Change Log dibawah ini.
a lot of minor and major bugfixes since alpha_4.
Known bugs:
Not working/ Work in progress:
Change Log :
What is working:
- based on Android Open-Source Project (AOSP) v 4.1.1_r2 (JRO03L)
- Google Applications (GApps; 20120726), PlayStore (Android Market)
- dualboot kernel (without reflashing), ability to choose OS after power on.
- N950 supported (see http://forum.nitdroid.com/index.php?topic=134.0)
- 3D drivers, OpenGL, hwrotation ("fake" default portrait mode for landscape-oriented displays), livewallpapers
- touchscreen (multitouch)
- hw buttons (volume, power), Nokia N950 keyboard
- ECI accessory (headset buttons)
- USB networking
- lcd off in sleep mode, colour profiles
- alarm driver, RTC
- mounting MyDocs as "SDCard"
- basic video decoding (sw) and playback, youtube
- wifi (only basic functionality: able to connect to AP, linkspeed/RSSI (signal strength) indication. no tethering).
- basic CellMo functionality: network registration, USSD, SMS, data (GPRS/EDGE/3G), signaling. Actually, ofono/ofono-ril stack is used: all things that it able to do on the n900.
- bluetooth (scanning, can pair devices. I'm able to send files between SGS2 and N9. I didn't test deeper).
- battery status, charging indication
- sensors: accelerometer, compass
- audio: playback (audio routing to: loudspeaker, headset or earpiece), jack switch in kernel (h2w), beta-quality microphone support (shazam/soundhound, skype, some sound recorders)
- lights HAL (lcd brightness, hw keyboard lights(Nokia N950) )
- root access (via adb shell; su / SuperSU)
- fakeGPS (ability to trick system and set any location as GPS fix), no real GPS support yet!
a lot of minor and major bugfixes since alpha_4.
Known bugs:
- little gfx glitch while horizontal scrolling
- voicesearch broken
- voicecalls are still WIP
- no traffic indication in GPRS icon in statusbar
- electronbeam is disabled in this build
Not working/ Work in progress:
- Cleanup source code, commit all changes, allow AOSP-like builds.
- RIL/ofono: connectivity problems on some operators. Advanced features: PIN/PUK (un)locking, roaming etc.
- Android USB drivers: adb, mtp etc.
- sensors (als, proximity etc)
- sensors: compass (calibration)
- lights HAL (led)
- audio (a2dp, microphone (attempt to record mono/8000Hz crashes mediaserver), voicecalls
- HW video decoding (DSP)
- vibra
- camera
- GPS. GlonASS also
- NFC (n9 share the same nfc chip with crespo: pn544 from NXP. I suppose we could use crespo's HAL/kernel modules with minimal changes, no need to write it from scratch. However, it doesn't work atm ( userland problem ) ).
- a lot of other things
How to Install Nitdroid Alpha 5 :
Dalam tutorial ini, ada 3 tahap, yaitu Install Dualboot, Install Sillyboot, dan terakhir Install Nitdroid ROM.
A. Install Dual-boot
Dalam tutorial ini, ada 3 tahap, yaitu Install Dualboot, Install Sillyboot, dan terakhir Install Nitdroid ROM.
A. Install Dual-boot
- Persiapkan dulu alat dan bahan yang akan digunakan, anda bisa melihat secara detailnya dibawah ini.
- Buka adapter SIM Card Nokia N9 anda, lalu catat Product Code yang tertera disitu. Seperti gambar dibawah ini. Biasanya ada 7 digit.
- Install Navifirm Plus di PC anda, lalu jalankan. Pilih Nokia N9, lalu pilih versi Firmware terbaru, yaitu versi 40.2012.21-3. Setelah itu masukkan Product code ponsel anda yang sudah anda catat tadi, lalu unduh file Firmwarenya. Biasanya ukuran filenya sekitar 1,3 GB. Untuk lebih jelasnya anda bisa melihat gambar dibawah.
- Rename file Firmware yang sudah anda unduh tadi menjadi PR1.3, lalu Copy file Firmware PR1.3 dan zIamge.pr13 ke C:\Program Files\Nokia\Flasher.
- Sekarang di Nokia N9 anda, masuk ke Settings > Security > Device Lock > lalu pilih OFF.
Setelah itu matikan Nokia N9 anda dan sambungkan micro USB, seperti gambar dibawah ini.(NOTE : Jangan sambungkan ke PC dulu)
- Kembali ke PC, masuk ke C:\Program Files\Nokia\Flasher. Tekan dan tahan tombol Shift, lalu tekan klik kanan dan pilih Open command window here.
- Di halaman CMD, masukkan script berikut ini, setelah itu tekan ENTER.
flasher -a PR1.3.bin -k zImage.pr13 --flash-only=kernel -f -R
- Sambungkan USB ke PC. Proses pun akan berjalan, tunggu sampai selesai.
- Sekarang kita ke langkah selanjutnya, yaitu Install Sillyboot. Unduh filenya dibawah ini.
- Sillyboot V2 | Download
- Taruh filenya di My Docs, lalu buka Terminal dan ketik script berikut ini,
devel-su
rootme (default password)
tar xjvf /home/user/MyDocs/sillyboot.tar.bz2 -C / - Sekarang Sillyboot sudha terinstal.
- Unduh dulu Nitdroid Alpha 5 ROM | Download
- Taruh filenya di My Docs.
- Buka Terminal dan ketik script dibawah ini,
devel-su
rootme (default password)
mkdir /home/nitdroid/
tar xjvf /home/user/MyDocs/nitdroid_n9_jellybean_alpha5.tar.bz2 -C /home/nitdroid/ - Jika sudah, matikan ponsel dan hidupkan kembali.Akan muncul tulisan berikut.
- Nanti di sebelah kanan atas akan muncul tulisan "Press VolUp to boot into Alternative OS". Sekarang anda sudah bisa menikmati OS Android di Nokia N9 anda.
Link Sumber : http://forum.nitdroid.com/index.php?topic=601.0
Sekian dulu yang bisa saya bagikan, semoga bisa bermanfaat bagi sobat Lankku. Terima kasih telah berkunjung di Kukuh7.com
Jika anda merasa artikel ini bermanfaat, anda bisa membagikannya dengan menyertakan link URL berikut :
hthttp://www.kukuh7.com/2013/03/nitdroid-alpha-5-gyla-for-nokia-n9.html
kenapa navirm plusnya g bisa di instal y
ReplyDeleteProlatoz : pastikan net framework nya suddah met framwork 4.0.
ReplyDeletejika belum, update net framework ato install
gan bisa di eksekusi di win xp sp3 ga..??
ReplyDeleteBismillah. Navifirm nya ada gangguan mas sehingga tidak bisa download firmware. Apa alternatif cara yang lainnya mas untuk download firmwarenya ? terima kasih bantuannya mas.
ReplyDeleteIndra Putra : bisa gan
ReplyDeleteHafiedh Maulana : blom dpet solusinya gan, nanti saya coba carikan.
kekurangannya apa ni gan setelah di instalkan android
ReplyDeletead yg gk work apa gk ?
Imron Ali : telpon, kamera, usb blom bisa berjalan.
ReplyDeleteupdate terbaru nitdroid ini udh sampe mana ya gan?
ReplyDeletekemarin sudah muncul change log dari alpha 6. nanti klud ah rilis ane posting disini.
ReplyDeleteMANTAP
ReplyDeleteANE nungguin gan kukuh, top markotop dah..hhe
thanks gan.
ReplyDeletealhamdulillah ane udh dapet lankku nih bang,mo ngetes tutor ente, btw ane donlot firmware dari sini bisa juga ga ya? tapi ane sesuaikan ama kode produk yg ada di slot sim card kan bang?
ReplyDeletehttp://www.mrcrab.net/nokia/Nokia_N9.html?productID=4823499691&productType=RM-696&releaseID=7048842309&version=40.2012.21.3
bisa om.
ReplyDeletekukuh. ada gak kode prodact nya (059J6J3) nokia n9 16GB
ReplyDeletebuat yg agak kelsulitan liat kode produk nya, liat aja di link yg ane share di disitu tertulis firm ware mana yg cocok buat hp, ane sih liat dari warna produk, karena n9 di sini beda warna beda kode produk, dan hampir semua apps serta game android jalan dgn lancar di nitdroid yg bang kukuh share, tengkyu ya bang :)
ReplyDeletecara menghpus nya gmn gan??
ReplyDeleteDidin : hapus apa gan ?
ReplyDeleteRaizo : sepertinya gak ada gan
kukuh.. knp gak brjaln proses nye di halan CMD
ReplyDeleteRazio : bisa gan. ikuti sesuai prosedur yg ada
ReplyDeleteok... gan
ReplyDeletethank's kukuh..
kukuh; gimana cara hapus android di nokia n9
ReplyDeleteRaizo : masuk terminal, lalu login sebagai user, trus ketik rm -rf /home/nitdroid/
ReplyDeletegak bisa download navifirm gan
ReplyDeleteposting tutor lengkap cra hapus nitdroid nya dong gan..
ReplyDeletemau ane hapus trs instal sailfish nih
Kenapa gabisa di download Navifirmnya gan ?
ReplyDeletebisa share lagi ga gan ? plese
waktu Install Sillyboot di terminal saa ketik devel-su(enter) muncul not found, itu kenapa ya mas?
ReplyDeleteKlo ics adA bugnya gak?
ReplyDeleteMasih work ngga yah ?
ReplyDeleteSama saya jg baru nyobain phen oprek
ReplyDelete